Kamis, 05 Desember 2013

Hasil Pengukuran hasil ROK Presso dengan Brix meter

kali ini , kami akan (sedikit) menginformasikan perbandingan hasil seduh (brewing result) ROK Presso dengan hasil mesin espresso profesional (baca : yang lebih mahal, dengan listrik, mohon maaf untuk merek mesin Pro nya tidak disampaikan disini :)  ), dengan menggunakan Brix meter*

pada gambar disamping nampak hasil Brix meter menggunakan ROK Presso, tidak jauh berbeda (sangat mendekati hasil Brix meter dengan mesin Pro)

* (sekilas) tentang Brix meter
Brix meter adalah alat yang digunakan untuk mengukur index refraksi (zat padat semu yang terlarut dalam setiap 100 gr larutan). biasanya dipergunakan untuk mengukur level kadar sukrosa dalam suatu cairan, misalnya dalam jus, anggur...atau...kopi (tentunya) :)

alat ukur ini (sepertinya) pernah dipergunakan dalam pengembangan salah satu mesin espresso manual yang dipresentasikan kepada SCAA, untuk mengukur sejauh mana kekuatan ekstraksi espresso yang dihasilkan (brew strength)




beberapa literatur tentang brix,
http://coffeegeek.com/forums/coffee/machines/203992
http://www.risvank.com/2011/12/21/pengertian-pol-brix-dan-hk-dalam-analisa-gula/
http://groups.yahoo.com/neo/groups/kimia_indonesia/conversations/topics/12556